Icardi Balas Kritikan Pedas Maradona

Olahraga101 Dilihat

MILAN ,SUMBARPOS.COM – Striker Inter Milan Mauro Icardi membalas kritikan legenda Argentina Diego Maradona.

Menurutnya, kelakuan legenda Napoli itu tidak patut dicontoh.

“Saya tidak tahu apa yang dia katakan,” ucap Icardi seperti dilansir Football Italia, Selasa (11/10).

“Dia adalah pemain hebat, tetapi di luar sepak bola saya tidak bisa menanggapi apa-apa,” imbuh mantan pemain Sampdoria itu.

Perseteruan itu terjadi karena Maradona telah menuduh Icardi pengkhianat.

Icardi dituduh merebut Wanda Nara dari pelukan Maxi Lopez.

 

(JPNN)

Tinggalkan Balasan